Saturday, March 15.

Resep Es Kelapa Muda Jeruk

ad728
es-jeruk-kelapa-muda-1-uniqly_l


BAHAN:
  • 300 gr kelapa degan, kerok panjang
  • 1 1/2 sendok teh selasih, rendam air sampai mekar, tiriskan
  • 750 ml air kelapa
  • 75 ml air jeruk nipis
  • 750 gr es batu

BAHAN SIRUP:
  • 200 gr gula pasir
  • 300 ml air

CARA MEMBUAT:
  1. Sirup, rebus gula pasir dan air sampai kental. Dinginkan.
  2. Aduk rata kelapa degan, selasih, air kelapa dan air jeruk nipis.
  3. Tambahkan es baru dan sirup. Aduk rata.
  4. Sajikan di gelas bersama potongan jeruk nipis.

Tidak ada komentar

Post Top Ad

Post Bottom Ad